- Masyarakat Diingatkan Siaga dan Waspada Bencana
- Wawali Yana Mulyana Sosialisasikan "BANDUNG"
- Politisi Gerindra Daddy Saat Reses Banyak Terima Aspirasi Masyarakat
- Izin Bangunan Ruko 2 Lantai Tapi Dibangun Lebih, Salahkan Siapa?
- Legislator Dorong Pemprov Jabar Bangun Sekolah SMA dan SMK di Tiap Kecamatan
- 50 Pelayan Publik di Kecamatan Sukatani Ikuti Suntik Vaksin Covid-19
- Bupati Cirebon Bersama Baznas Resmikan Rutilahu di Desa Lungbenda
- Menpora akan Hadir Langsung di Laga Uji Coba Timnas U23
- Polres Metro Bekasi Mulai Berlakukan Tilang Elektronik Pertengahan Maret 2021
- Ny. Satika Nikson Nababan: UMKM itu Seperti Nyawa Saya
Bupati Taput Paparkan Potensi Pariwisata Holistik Terintergrasi Komprehensif di Hadapan Menparekraf
Berita Populer
- BPN Kota Bekasi: Biaya PRONA Hanya Rp150 Ribu
- Diskominfo Gelar Forum Menuju Kabupaten Bogor Berbasis TI
- Polres Metro Bekasi Kota Bongkar Isu Pembegalan yang Beredar di Akun WA
- FORUM STAF BAWASLU DKI JAKARTA Sampaikan Nota Keberatan
- Pembangunan Gedung Serba Guna di Desa Tegal Gubug Lor Diduga Bermasalah
Baca Juga
Oleh Marudut Nababan
REAKSI TAPUT- Bupati Tapanuli Utara Nikson Nababan didampingi Sekretaris Daerah Indra Simaremare serta Kepala Bappeda Luhut Aritonang, melaksanakan audensi dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) H Sandiaga Salahuddin Uno di Kantor Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Jakarta, Rabu (17/2/21)
Dalam kesempatan tersebut , Bupati Taput memaparkan Potensi Pariwisata Holistik Terintergrasi Komprehensif guna merangsang percepatan pertumbuhan ekonomi kreatif di tengah tengah masyarakat.
Teraitan dengan hal itu, Bupati Tapanuli Utara juga mengajukan proposal pembangunan UNTARA (Universitas Tapanuli Raya) serta memaparkan dampak ekonomi dari pendirian UNTARA. (R1)
